18 September 2023

Formasi CPNS dan PPPK Tiap Kabupaten/Kota diwilayah NTT Tahun 2023

Formasi CPNS dan PPPK Tiap Kabupaten/Kota  diwilayah NTT  Tahun 2023


Pemerintah akan membuka proses pendaftaran seleksi CASN, termasuk CPNS dan PPPK, secara bersamaan mulai dari tanggal 17 September hingga 6 Oktober 2023. Jumlah total formasi yang telah disiapkan oleh pemerintah untuk proses rekrutmen tahun ini mencapai 78.862 posisi.

Untuk CASN di pemerintah pusat, terdapat 28.903 formasi yang tersedia untuk CPNS dan 49.959 formasi untuk PPPK. Sementara itu, di pemerintah daerah, terdapat alokasi khusus dengan jumlah sebanyak 296.084 posisi PPPK Guru, 154.724 posisi PPPK Tenaga Kesehatan, dan 42.826 posisi PPPK Teknis. 

Berikut kami rangkum formasi CPNS dan PPPK yang lokasi penempatan diwilayah NTT  Tahun 2023:

  1. Formasi Seleksi PPPK Lingkup Pemerintah Provinsi NTT TA 2023 DOWNLOAD

  2. Pengumuman Lowongan Pengadaan CASN Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Flores Timur Tahun Anggaran 2023 DOWNLOAD

  3. Pelaksanaan Seleksi Pengadaan Pegawai Aparatur Sipil Negara Formasi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional dilingkungan Pemerintah Kabupaten Sumba Tengah Tahun 2023 DOWNLOAD

  4. Seleksi Pengadaan Pegawai Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional dilingkungan Pemerintah Kabupaten Sabu Raiju DOWNLOAD 

  5. Seleksi Pengadaan Pegawai Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional dilingkungan Pemerintah Kota Kupang  DOWNLOAD

  6. Seleksi Pengadaan Pegawai Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja PPPK di Lingkungan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sumba Barat Tahun 2023 DOWNLOAD

  7. Seleksi Pengadaan Pegawai Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja PPPK di Lingkungan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sumba Barat Daya Tahun 2023  DOWNLOAD

  8. Seleksi Pengadaan Pegawai Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja PPPK di Lingkungan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kupang Tahun 2023 DOWNLOAD

  9. Seleksi Pengadaan Pegawai Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja PPPK di Lingkungan di Lingkungan Pemerintah Malaka tahun 2023DOWNLOAD

  10. Seleksi Pengadaan Pegawai Aparatur Sipil Negara Formasi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional Guru, Teknis Dan Kesehatan Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Manggarai Timur Tahun 2023DOWNLOAD

  11. Seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional Di Lingkungan Kabupaten Manggarai Barat DOWNLOAD 2023

  12. Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional Guru, Tenaga Kesehatan Dan Tenaga Teknis Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Manggarai Tahun Anggaran 2023 DOWNLOAD 

  13. Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional Guru, Tenaga Kesehatan Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Ngada Tahun Anggaran 2023 DOWNLOAD

  14. Seleksi Pengadaan Pegawai Aparatur Sipil Negara Formasi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional Guru, Kesehatan Dan Teknis Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Nagekeo DOWNLOAD Tahun 2023.  𝐏𝐞𝐧𝐠𝐮𝐦𝐮𝐦𝐚𝐧 𝐏𝐞𝐫𝐛𝐚𝐢𝐤𝐚𝐧 𝐇𝐚𝐥𝐚𝐦𝐚𝐧 𝐋𝐚𝐦𝐩𝐢𝐫𝐚𝐧 𝐏𝐚𝐝𝐚 𝐏𝐞𝐧𝐠𝐮𝐦𝐮𝐦𝐚𝐧 𝐍𝐨𝐦𝐨𝐫 : 𝟖𝟎𝟎.𝟏.𝟐.𝟐./𝐁𝐊-𝐃𝐈𝐊𝐋𝐀𝐓/𝟐𝟕𝟑𝟓/𝟎𝟗/𝟐𝟎𝟐𝟑 bisa bisa lihat disini DOWNLOAD 

  15. Seleksi Pengadaan Pegawai Aparatur Sipil Negara Formasi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Ende DOWNLOAD

  16. Seleksi Pengadaan Calon Aparatur Sipil Negara Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sikka DOWNLOAD

  17. Seleksi Pengadaan Pegawai Aparatur Sipil Negara Formasi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Lembata Tahun Anggaran 2023 DOWNLOAD

  18. Seleksi Pengadaan Pegawai  Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sumba Timur DOWNLOAD Tahun Anggaran 2023

  19. Seleksi Penerimaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tenaga Fungsional Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Belu Tahun Anggaran 2023 DOWNLOAD

  20. Seleksi Pengadaan Pegawai  Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Alor DOWNLOAD 

  21.  Untuk Formasi Kabupaten lainnya akan di Upload Secara Berkala.

No comments:

Post a Comment

RINCIAN FORMASI CPNS/ PPPK TIAP KABUPATEN/KOTA DI NTT TAHUN 2024

  RINCIAN FORMASI CPNS/ PPPK TIAP KABUPATEN/KOTA DI NTT TAHUN 2024 Pemerintah Rencana akan membuka penerimaan ASN Tahun 2024 akan dilangsung...