08 October 2019

TIPS MENGHADAPI TES CPNS 2019

TIPS MENGHADAPI TES 
 CPNS 2019

Rencana pembukaan CPNS 2019 akan diumumkan sekitar akhir bulan Oktober 2019 atau minggu ke IV bulan Oktober ini dengan total formasi 197.111 dengan rincian 37.854 CPNS Instansi Pusat  dan 159.257 CPNS Daerah, serta dengan kualifikasi pendidikan mulai dari SMA/SMK/sederajat hingga Strata 3 (S3) atau doktoral sehingga untuk menhadapinya berikut beberapa tips menghadapi tes CPNS 2019.
  1. Persiapkan lebih awal karena kita mempunyai banyak waktu untuk berlatih mengerjakan soal dan mempersiapkan berkas yang dibutuhkan
  2. Persiapkan kondisi fisik dan mental karena tubuh yang sehat akan memudahkan kita untuk berkonsentrasi
  3. Update informasi resmi dan jangan termakan berita yang belum pasti kebenarannya
  4. berhati- hati memilih formasi dan instansi, pastikan formasi disesuaikan dengan background pendidikan dan passion teman-teman
  5. Berdoa dan meminta restu dari orang terdekat seperti orang tua, suami atau istri, anak, dan lainnya.
  6. Kerjakan soal yang mudah terlebih dahulu, memaksimalkan waktu yang tersedia
  7. Jangan terpaku dengan soal yang sulit, sebab mungkin soal berikutnya lebih mudah.

SEMOGA BERMANFAAT.........
Bagi yang berminat EBOOK CPNS 2018/2019 atau 2019/2020 tinggalkan jejak di kolom komentar kami kirimkan GRATISSSSSS..

No comments:

Post a Comment

RINCIAN FORMASI CPNS/ PPPK TIAP KABUPATEN/KOTA DI NTT TAHUN 2024

  RINCIAN FORMASI CPNS/ PPPK TIAP KABUPATEN/KOTA DI NTT TAHUN 2024 Pemerintah Rencana akan membuka penerimaan ASN Tahun 2024 akan dilangsung...